Jumat, 15 Oktober 2010

Tentang Aku yang goblok



Belajar tentang semua hal adalah bagus....ga penting ituh yang di belajar positif apa negatif, karena disitulah letak kita tau mana yang ga boleh mana yang boleh, 

Otodidak sangat dianjurkan, karena tahu akan sesuatu hal secara mandiri akan lebih berpotensial dan lebih bermanfaat daripada tahu dari orang lain, tapi tidak menutup kemungkinan belajar dari orang lain juga bagus, klo memang otaknya dodol ga pernah tau mana yang baik mana yang buruk,
Dasar dari orang goblok adalah ga mau belajar, tapi mau menerima masukan dari orang lain, yang akhirnya membentuk suatu imajinasi salah karena sebenarnya ituh bukanlah dirinya pribadi,
Belajar sabar adalah konsekuensi untuk menjalani semuanya di alam yang penuh keraguan dan ketidakpastian ini, maka apapun yang terjadi bersabarlah, karena suatu saat kalian semua akan memetik hasilnya, ga tau ituh hal yang positif ataupun yang negatif,
Bro and sist, ini semua bercerita tentang kondisi ku selama aku hidup sampe detik ini, bahwa dulu nasehat2 yang sangat penting yang orang lain ceritakan padaku, baru aku rasakan saat ini, yang dulu cuman masuk telinga kanan keluar telinga kiri, kini sangat bermanfaat sekali aku rasa....dan buat semua yang dulu pernah care denganku, makasih ku ucapkan dan maapkan aku karena aku baru mengerti sekarang akan nasehat kalian semua, thanks ya...^_^..( dasar guoblok..) 
Tapi aku tak menyesali semua ituh karena orang menyesal yang aku tahu suatu saat akan mengulang kembali apa yang pernah dilakukannya,
Aku ga pernah menyesali apapun yang telah aku jalani dan lalui, karena aku sangat yakin itulah proses untuk menjadi tahu mana yang baik mana yang buruk dan alhamdulilah bisa membuat kita lebih dewasa dalam menentukan sikap dan pilihan yang terbaik, and so....karena ini semua tentang aku yang goblok, aku harap ga ada yang tersinggung disini...:D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

disini gan klo mo komen :D